Kamis, 13 Juli 2017

ALODOKTER, Aplikasi Tanya Jawab Online Bersama Dokter (Real-Time)

"Alodokter"

 

 Oke bagi para sahabat yang mungkin memiliki masalah kesehatan.
Baik pribadi maupun yang tidak, jika merasa bermasalah dengan melakukan konsultasi 
secara langsung atau terhadap teman maupun keluarga dapat mencoba aplikasi Alodokter .

Kita bakal langsung berkonsultasi dengan Dokter lo tentang kesehatan yang kita perlukan atau bahas
 

Alodokter.com adalah sebuah perusahaan startup yang didirikan oleh Mr. Nathanael Faibis, dan resmi beroperasi di awal Juli 2014. 
Alodokter adalah situs kesehatan nomor 1 di Indonesia dengan lebih dari 9 juta pengguna per bulan.
Aplikasi baru Alodokter memungkinkan Anda memiliki dokter gratis langsung dari smartphone. 
Tanpa perlu membuat janji terlebih dahulu dan tanpa perlu menunggu lama, Anda bisa berbincang dengan salah satu dokter umum Alodokter secara gratis guna mendapatkan nasihat yang diperlukan.

Anda bisa bertanya soal penyakit, obat, gejala, pencegahan, keluarga, dan kesejahteraan.
 Ada sejumlah fitur yang memudahkan Anda untuk konsultasi seputar masalah kesehatan, salah satunya melalui menu ‘Tanya Dokter’. 
Menu ini pun berfungsi sebagai menu komunitas kesehatan di Alodokter.com. 
Tak perlu ragu atas keanggotaan para dokter karena nomer keanggotaan IDI (Ikatan Dokter Indonesia) juga disematkan di setiap profil dokternya.

Selain itu, ada juga info lengkap tentang penyakit dan obat bagi pengguna yang ingin menambah pengetahuan, tersedia indeks dari A-Z berbagai macam penyakit.
Tak ketinggalan ada menu Majalah.
 Di menu ini, pengguna akan disajikan artikel-artikel yang membahas tentang kesehatan, mulai dari tips, hoax di dunia kesehatan, kesehatan wanita, dan banyak lainnya.

sumber : http://selular.id/I6kwFa 

Menurut Gw ya Alodokter memang sangat membantu apalagi Alodokter juga telah meluncurkan versi android atau smartphonenya jadi
sahabat tinggal mencari di PLAYSTORE dan menuliskan Alodokter kemudian unduh apk-nya

Aplikasi ini membuat kita dapat berkonsultasi secara langsung terhadap dokter dimana saja tanpa harus melakukan check-up yang ,merepotkan pada Rumah Sakit.
Tetapi bukan berarti aplikasi ini menggantikan posisi check-up berkala kesehatan ataupun terhdapa dokter keluarga ya ....

Jadi silahkan coba dan unduh apk-nya

Gw sudah buktikan kok ...
Hehehehe ....

0 komentar:

Posting Komentar

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More